Sabtu, 03 Oktober 2009

Filosofi Bisnis

Filosofi Bisnis

Filosofi merupakan teori yangmendasari suatu pemikiran atau perbuatan. Dalam berbisnis kita perlu berpegang pada filosofi-filosofi bisnis yang baik dan benar agar bisnis kita juga berjalan denganmotif-motif yang baik dan benar. Beberapa filosofi bisnis yang layak dipegang teguh antara lain :
  1. Sukses/tidaknya uasaha terletak pda kemauan kita, bukan pada orang lain.
  2. Kegagalan adalah sukses yang tertunda, dan sukses merupakan konsekuensi dari perjuangan tanpa henti.
  3. Jadilah diri sendiri , kenali kelebihan dan kelemahan diri untuk berbut yang terbaik.
  4. Hasil yang realistis lebih baik daripada mimpi yang sempurna.
  5. Bisnis bukan untuk mencari uang/mendapatkan sesuatu, tapi untuk memberi manfaat kepada pihak lain. Apayang kita dapat dari bisnis adalah konsekuensi dari apa yang kita berikan.
  6. Sukses tidak akan jauh dari genggaman orang-orang yang benr-benar menginginkan nya sehingga mereka berani mempertaruhkan segalanya untuk meraih apa yang diinginkan.
  7. Tuhan tidak akan mengubah nasib seseorang kecuali orang itu mau mengubahnya sendiri.
  8. Pengalaman adalah guru yang terbaik sehingga pengalaman gagal akan mengajari kita untuk terhindar dari kegagalan serupa.
Jika materi/bahan ini berguna bagi anda silahkan copy, dan tolong anda klik iklan yang ada sebagai Donasi/sumbangan anda.

1 komentar:

advistkn mengatakan...

jadi filosofi dalam wirausaha itu intinya gimana sih? aku masih bingung

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Top WordPress Themes